Pengertian Teks Artikel, Struktur, dan Contoh-contohnya

- 6 Januari 2022, 22:15 WIB
Pengertian Teks Artikel, Struktur, dan Contoh-contohnya
Pengertian Teks Artikel, Struktur, dan Contoh-contohnya /buku tematik kelas 6 tema 6

 

MediaPemalang.com - Teks artikel merupakan karya tulis faktual yang bertujuan untuk mengungkapkan gagasan dan biasanya dipublikasikan ke media cetak atau elektronik. Di dalam artikel terdapat opini tentang permasalahan tertentu yang dilengkapi solusi dari permasalahan tersebut.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), artikel diartikan sebagai karya tulis lengkap seperti laporan berita dan esai dalam bentuk majalah, surat kabar, dan sebagainya. Artikel dapat ditulis oleh siapapun, namun dalam pembuatannya harus memperhatikan kaidah-kaidah kebahasaannya.

Opini yang disampaikan dalam bentuk artikel tidak bisa ditulis begitu saja tanpa memasukan data-data dan fakta secara akurat. Sedangkan fungsi dari artikel adalah untuk mengungkapkan fakta-fakta semenarik mungkin kepada pembacanya.

Ciri-ciri Teks Artikel

Baca Juga: Novel Sejarah: Struktur, Kaidah Bahasa, dan Ciri-cirinya

Untuk memudahkan anda membedakan artikel dengan karya lainnya bisa dilihat dari ciri-cirinya. Ciri-ciri artikel yaitu sebagai berikut.

  • Tulisannya lebih ringkat, padat, dan jelas
  • Mengandung fakta atau opini dari sudut pandang objektif
  • Bahasa yang digunakan efektif, lugas, dan formal
  • Bersifat faktual dan informatif
  • Hasil tulisan dapat dipertanggungjawabkan secara utuh

Kaidah Kebahasaan Teks Artikel

Baca Juga: Tips Mudah Memenangkan Game Please Touch Me - Game Viral dan Trending di TikTok yang Sering FYP

Dalam membuat artikel, anda harus mengikuti kaidah-kaidah tertentu. kaidah-kaidah kebahasaan tersebut adalah sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Argani Palupi

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah