Inilah Jawaban Anda baru saja ditugaskan menjadi seorang Pembina ekskul Pramuka di sekolah. Lewat penyelidikan

- 11 Mei 2023, 08:04 WIB
Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 2 Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Topik 5M Adalah Kepanjangan Dari?
Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 2 Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Topik 5M Adalah Kepanjangan Dari? /Pexels.com / SHVETS production/

MEDIA PEMALANG - Berikut ini adalah pembehasan soal Anda baru saja ditugaskan menjadi seorang Pembina ekskul Pramuka di sekolah. Lewat penyelidikan mandiri, Anda menghadapi tantangan yaitu menurunnya tingkat partisipasi siswa di sekolah terhadap kegiatan Pramuka. Siswa lebih tertarik pada kegiatan lain seperti olahraga dan seni. Menurut Anda, banyak hal yang harus dibenahi pada kegiatan Pramuka agar bisa menarik minat siswa. Kemudian, Anda menyadari bahwa langkah awal yang diperlukan adalah mengumpulkan data yang dapat menunjukkan bahwa rendahnya partisipasi siswa adalah masalah.
Dari daftar tindakan di bawah ini, manakah yang termasuk dalam rencana Anda mengumpulkan data yang otentik?
a. Membuat penelitian ilmiah mengenai dampak kegiatan Pramuka terhadap kegiatan belajar-mengajar di sekolah.
b. Membuat survei masyarakat sekitar sekolah mengenai pentingnya Pramuka di lingkungan mereka.
c. Membuat laporan mengenai dampak kegiatan Ekstrakulikuler Pramuka di sekolah
d. Membuat survei dan wawancara guru dan murid mengenai minat Ekstrakulikuler Pramuka
e. Membuat galeri foto-foto kegiatan Pramuka di majalah dinding sekolah
Jawaban : D

 

 

Pembahasan: Tindakan yang termasuk dalam rencana untuk mengumpulkan data yang otentik adalah membuat survei dan wawancara guru dan murid mengenai minat ekstrakulikuler Pramuka.

Baca Juga: Kunci Jawaban Game Words of Wonders (WOW) Teka-Teki Harian Tanggal 11 Mei 2023

Survei dan wawancara dapat memberikan data yang akurat tentang alasan siswa kurang berpartisipasi dalam kegiatan Pramuka, dan dapat memberikan wawasan yang lebih baik tentang keinginan siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler di sekolah.

Selain itu, survei dan wawancara juga dapat membantu dalam merancang program kegiatan Pramuka yang lebih menarik bagi siswa. Meskipun tindakan lain seperti membuat penelitian ilmiah, laporan mengenai dampak kegiatan ekstrakurikuler Pramuka, atau galeri foto-foto kegiatan Pramuka di majalah dinding sekolah dapat memberikan informasi yang bermanfaat, tetapi tidak secara langsung terkait dengan mengetahui alasan rendahnya partisipasi siswa.

Pembahasan Soal lain

Baca Juga: Kunci Jawaban Game Words of Wonders (WOW) Teka-Teki Harian Tanggal 10 Mei 2023

Halaman:

Editor: Chamdani Lukman Bachtiar

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x