Kunci Jawaban Dalam mendampingi peserta didik, guru diharapkan memiliki kemampuan mengenali potensi dan dapat

- 7 Juni 2023, 06:00 WIB
Kunci Jawaban Post Test Topik Permodelan: Implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Modul 4
Kunci Jawaban Post Test Topik Permodelan: Implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Modul 4 /Unsplash/

Soal 7
Kegiatan mengumpulkan data meliputi kegiatan untuk memilah dan memilih data. Apa yang dimaksud dengan memilah data?
A. Menveleksi data hasil observasi berdasarkan narasumbernva
B. Membagi-bagikan data kepada anggota kelompok kajian
C. Memastikan data hasil observasi mencakuo semua minat mitra
D. Mengelompokkan data hasil observasi berdasarkan isi informasinya
Jawaban : D

Soal 8
Hasil akhir dari proses kajian data hasil observasi adalah suatu kesimpulan yang merupakan pengetahuan baru. Mengapa kesimpulan hasil kajian data observasi dianggap sebagai pengetahuan baru?
A. Kesimpulan merupakan jawaban atas sesuatu vanq ingin diketahui peserta didik melalui observasi
B. Kesimpulan merupakan akhir dari projek.
C. Hasil dari kesimpulan memberikan nilai tertinggi dalam asesmen.
D. Semua benar
Jawaban : D

Soal 9
Komunikasi yang setara antara guru dan peserta didik dapat membantu peserta didik dalam menghadapi tantangan dan kesulitan. Dalam praktiknya komunikasi yang setara dilaksanakan dengan cara.....
A. Memberikan nasihat
B. Mengajak dialog
C. Memberikan bimbingan dan arahan langsung
D. Mengajak berbicara dengan orang tua
Jawaban : B

Soal 10
Persiapan presentasi publik merupakan bagian dari rangkaian kegiatan pembelajaran berbasis projek. Berikut ini adalah salah satu materi yang perlu dipersiapkan oleh peserta didik untuk presentasi publik…
A. Mempersiapkan kostum yang tematik
B. Mempersiapkan catatan jurnal kegiatan harian selama berprojek
C. Mempersiapkan keuangan
D. Mempersiapkan dana kebutuhan pameran
Jawaban : B

Demikianlah artikel mengenai materi kunci jawaban Soal post test Topik Permodelan: Implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila pada Platform Merdeka Mengajar, yang terdapat pada aplikasi, yang dapat digunakan sebagai bahan referensi belajar secara mandiri. ***

Halaman:

Editor: Soni Susilo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x