Kunci Jawaban Dalam Tahap Refleksi, Bagaimana Cara Menemukan Akar Masalah Dari Masalah Yang Akan Diintervensi?

- 9 Februari 2023, 09:01 WIB
Ilustrasi Belajar Komputer
Ilustrasi Belajar Komputer /unsplash/

Soal 2
Langkah yang paling tepat untuk dilakukan setelah mengunduh Rapor Pendidikan otomasi adalah ......
a. Mengisi RKT
b. Mengunggah dokumen RKAS
c. Membaca akar masalah dan melihat kesesuaiannya dengan kondisi satuan pendidikan
d. Meminta tanda tangan kepala satuan pendidikan untuk pengesahan

jawaban : C. Membaca akar masalah dan melihat kesesuaiannya dengan kondisi satuan pendidikan

Soal 3
Cara apa saja yang dapat dilakukan untuk melihat kesesuaian akar masalah di Rapor Pendidikan otomasi dengan situasi di satuan pendidikan?
a. Mempelajari dokumen terkait dan observasi langsung
b. Bertanya kepada satuan pendidikan lain
c. Melihat dokumen akreditasi
d. Bertanya kepada pengawas

jawaban : A. Mempelajari dokumen terkait dan observasi langsung

Soal 4
Siapakah yang bertanggung jawab melakukan Tahap Refleksi berdasarkan Rapor Pendidikan di satuan pendidikan?
a. Orang tua peserta didik
b. Guru
c. Kepala sekolah
d. Peserta Didik

jawaban : C. Kepala sekolah

Soal 5
Dalam Tahap Refleksi, bagaimana cara menemukan akar masalah dari masalah yang akan diintervensi?
a. Mengecek sumber data yang ada
b. Mengamati perilaku peserta didik
c. Memilih masalah yang dianggap prioritas
d. Melihat indikator level dua dari indikator level satu masalah yang akan diintervensi

jawaban : A. Mengecek sumber data yang ada

Halaman:

Editor: Soni Susilo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x