Cara Pembayaran UTBK-SBMPTN LTMPT lewat BRI, Ketahui Besaran Biaya Tiap Jurusan!

- 10 Februari 2022, 10:00 WIB
Besaran biaya tersebut terdapat dua jenis untuk masing-masing kelompok, dimana untuk ujian Saintek atau Soshum dikenakan Rp 200.000, dan kelompok ujian campuran adalah Rp300.000.
Besaran biaya tersebut terdapat dua jenis untuk masing-masing kelompok, dimana untuk ujian Saintek atau Soshum dikenakan Rp 200.000, dan kelompok ujian campuran adalah Rp300.000. /LTMPT/

MEDIA PEMALANG- Cara pembayaran ltmpt lewat BRI dapat dilakukan dengan sangat mudah. Bagi Anda yang mengikuti UTBK-SBMPTN 2022, salah satu syarat yang harus dipenuhi untuk menjadi peserta ujian wajib memenuhi biaya.

Namun, besaran biaya tersebut terdapat dua jenis untuk masing-masing kelompok, dimana untuk ujian Saintek atau Soshum dikenakan Rp 200.000, dan kelompok ujian campuran adalah Rp300.000.

Disamping itu, biaya yang telah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun.

Baca Juga: Cara Mengecek Akun LTMPT yang Sudah Terdaftar, Wajib Baca Syaratnya Dulu!

Berdasarkan lama resmi ltmpt, pembayaran UTBK-SBMPTN LTMPT 2022 melalui Bank BRI dapat dilakukan pada channel BRIMO, serta melalui unit kerja Bank BRI di seluruh wilayah Indonesia.

Nah, berikut adalah cara pembayaran ltmpt UTBK-SBMPTN 2022 via BRIMO dan kantor cabang BRI dengan ketentuan sebagai berikut:

BRIMO (Internet Banking Versi App BRI)

  1. Login pada aplikasi BRIMO, kemudian pilih “Lainnya” pada tampilan menu di home
  2. Pada fitur lainnya pilih menu LTMPT
  3. Isikan Kode bayar dan NISN lalu akan tampil data pembayar, jika telah selesai, inputkan PIN dan akan diterbitkan bukti transaksi.
  4. Simpan Bukti transaksi dan lanjutkan proses melalui portal LTMPT

Baca Juga: Cara Mudah Mengedit Foto untuk LTMPT di HP Langsung Jadi

Kantor Cabang BRI

Halaman:

Editor: Argani Palupi

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah