Inilah Penyebab Bendera Merah Putih Gagal Berkibar di Hadapan Gibran

- 18 Agustus 2022, 10:54 WIB
Ilustrasi. Bendera merah putih gagal berkibar dalam upacara peringatan HUT Kemerdekaan Indonesia yang ke-77 di Kota Solo, Kamis (17/8).
Ilustrasi. Bendera merah putih gagal berkibar dalam upacara peringatan HUT Kemerdekaan Indonesia yang ke-77 di Kota Solo, Kamis (17/8). /Pixabay/Mufid Majnun/

Baca Juga: Biadab! Wanita Tulungagung Ini Diperkosa Temannya Setelah Kecelakaan hingga Meninggal Dunia

Gibran memaklumi insiden tersebut. Menurutnya, Paskibra Kota Solo telah melakukan yang terbaik.

"Ngak apa-apa. Ada yang rusak tadi," ujarnya usai memimpin upacara.

Ia tetap memberikan semangat kepada Paskibra, terlebih mereka masih memiliki tugas untuk menurunkan bendera pada sore hari.

"Untuk adik-adik yang sudah berlatih setiap hari; pagi, siang, malam. Tapi yang namanya kecelakaan kan kadang kita nggak bisa prediksi. Yang penting tetap semangat," ujar dia.

Baca Juga: Inilah Kronologis Kasat Narkoba Polres Karawang Ditangkap Bareskrim di Apartemen

Sementara itu, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga, Joni Hari Sumantri yang ditemui terpisah menjelaskan pihaknya telah mempersiapkan semuanya, termasuk pengait bendera.

Namun, kata dia, pengait bendera belum dilakukan pengujian dan insiden itu terjadi.

"Sebenarnya dari kemarin-kemarin propertinya sudah kita siapkan semua yang terbaik. Tapi secara teknis, pengait memang belum kita uji kekuatannya," ujar Sumantri.***

Halaman:

Editor: Dwi Andri Yatmo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x