Inilah Pesaing Wuling Air EV, DFSK Mini EV akan Produksi Lokal 2023, Harga Murah Banget!

- 17 Desember 2022, 16:54 WIB
Harga-DFSK-Mini-EV
Harga-DFSK-Mini-EV /

Walau belum menjual secara resmi di Indonesia, namun petinggi DFSK sudah membocorkan harga Mini EV produksi lokal. Kemungkinan besar, mobil listrik ini akan dijual mulai Rp 200 jutaan.

Banderol tersebut memang lebih mahal dibanding harga Mini EV di Cina. Walau demikian untuk pasar Tanah Air, DFSK Mini EV justru berpeluang jadi mobil listrik produksi lokal termurah di Indonesia. Berikut kisaran harganya:

Baca Juga: Inilah Calon Truck Pickup Listrik Pedesaan, Toyota IMV 0 Concept yang Baru Diperkenalkan di Thailand

  • Mini EV 150 Km Rp 200 – 220 Jutaan
  • Mini EV 220 Km Rp 250 Jutaan

Dengan harga yang terjangkau dan bisa jadi dengan harga yang lebih murah dari Wiling Air-EV, DFSK Mini EV bisa menjadi pilihan Anda.***

Halaman:

Editor: Chamdani Lukman Bachtiar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x