9 Julukan Indonesia Yang Jarang Orang Ketahui, Nomor 3 Bikin Mengejutkan!

- 15 Juni 2022, 18:10 WIB
/
MEDIA PEMALANG-Indonesia di anugrahi beberapa keragaman hayati dari ujung timur sampai dari ujung barat. Indonesia juga dikenal memiliki kekayaan budaya serta peninggalan sejarah yang menakjubkan.
 
Tak heran banyak wisatawan mancanegara dan lembaga penelitian  dunia banyak membrikan julukan kepada Indonesia karena keunikan nya.
 
Berikut ini julukan Indonesia dari negara lain yang paling dikenal di mata dunia salah satu nya ada yang bikin takjub.
 
 
1.Negara Garuda
 
Indonesia mendapat Julukan negara Garuda hal ini karena terkait dengan lambang negara yang berbentuk burung Garuda.
 
Lambang negara ini berasal dari mitologi kuno yang kemudian digunakan sebagai lambang negara Indonesia.Burung Garuda menjadi simbol bahwa Indonesia adalah bangsa yang besar dan bangsa yang kuat.
 
Warna keemasan pada burung Garuda adalah gambaran dari keagungan dan kejayaan Indonesia Sementara pada paruh, Cakar, sayap, dan ekornya mengambarkan kekuatan dan pembangunan dengan Tenaga yang kuat dan besar.
 
2.Negara Nusantara
 
Julukan yang satu ini pasti tidak asing lagi bahkan akan menjadi Ibu kota baru negara, julukan Nusantara sudah di kenal oleh masyarakat dunia sejak pada zaman kerajaan Majapahit.
 
 
3.Negara Bulu Tangkis
 
Indonesia di juluki sebagai negara bulu tangkis hal ini tak mengherankan karena Indonesia sering meraih kejuaraan bulu tangkis internasional hingga olimpiade.
 
Indonesia bahkan menjadi negara yang di takuti dalam cabang olah raga bulu tangkis, tak sedikit orang Indonesia yang di panggil untuk menjadi pelatih bulu tangkis di luar negeri.
 
4.Negara Zamrud khatulistiwa
 
Indonesia juga mendapat julukan Zamrud khatulistiwa julukan ini di sematkan karena Indonesia tempat berada di garis khatulistiwa dengan keindahan alam yang di miliki negara Republik Indonesia.
 
5.Negara Maritim
 
Karena Indonesia memiliki luas wilayah perairan sekitar 3.257.483 kilometer persegi, luas perairan Indonesia ini lebih luas dari total daratan Indonesia sehingga tak heran jika Indonesia dikenal sebagai negara Maritim.
 
 
6.Negara Agraris 
 
Tak hanya laut nya yang luar Indonesia juga mempunyai Tanah yang subur untuk lahan pertanian inilah mengapa Indonesia mendapat julukan negara Agraris.
 
7.Negara Seribu Candi 
 
Indonesia juga mendapat julukan negara seribu candi karena di Indonesia banyak terdapat candi peninggalan kerajaan dan sejarah yaitu Candi Borobudur yang pernah menjadi 7 keajaiban dunia.
 
8.Negara Seribu Pulau
 
Wilayah kedaulatan Indonesia terdiri dari
17508 pulau dengan 5 pulau terbesar utama yaitu pulau Sumatra, Pulau Jawa, Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi dan Pulau Papua.
 
Dengan jumlah pulau terbanyak yang di miliki Indonesia wajar saja Republik Indonesia memiliki julukan sebagai negara seribu pulau.
 
 
9.Paru Paru Dunia
 
Indonesia juga mendapatkan julukan sebagai negara paru-paru dunia, julukan tersebut di sematkan karena Indonesia 
Memiliki hutan teropis yang sangat lebat
bahkan menjadi yang terluas di dunia.
 
Hutan tropis ini pun menjadi sumber oksigen dan salah satu pulau penyumbang hutan tropis yang lebat dan luas, yaitu pulau Kalimantan.
 
Dilansir dari akun YouTube@Angka &Data Channel Itulah beberapa julukan negara republik Indonesia dari negara luar yang bikin takjub.***
 
 
 

Editor: Gani P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah