Astaghfirulllah, Benarkah Maksiat Bikin Rezeki Seret? Berikut Penjelasan Habib Sayid Machmoed BSA

- 28 Desember 2021, 10:31 WIB
Astaghfirulllah, Benarkah Maksiat Bikin Rezeki Seret? Beriku Penjelasan Habib Sayid Machmoed BSA
Astaghfirulllah, Benarkah Maksiat Bikin Rezeki Seret? Beriku Penjelasan Habib Sayid Machmoed BSA /pexels.com/

MediaPemalang.com - Pernahkah berpikir ketika melakukan sebuah dosa maksiat. Itu berpengaruh ke pintu rezeki sendiri.

Dikutip dari cuitan twitter akun @sayidmachmoed, Rasulullah ﷺ bersabda:

إن الرجل ليحرم الرزق بالذنب يصيبه

"Sungguh seseorang pasti akan dihalangi dari rizkinya sebab dosa yang ia lakukan”

Al Imam Al Habib Abdullah bin Alawi Al Haddad radhiyallahu 'anhu menjelaskan maksud hadits di atas:

Baca Juga: Benarkah Orang Alim dan Dermawan yang Pertama Masuk Neraka? Berikut Penjelasan Lengkap dari Habib Ali Al Jufri

Bahwa jalan atau jenisnya rezeki itu banyak, sama halnya dengan dosa, banyak jalan atau jenisnya.

Lalu terkadang rezeki dan dosa itu jalan atau jenisnya sama, maka ketika sama seperti inilah dosa bisa menutupi jalannya rezeki.

Misalnya jalan rezeki seseorang adalah berdagang, akan tetapi dalam usahanya itu ia melakukan dosa menipu, mengurangi timbangan, dan sebagainya, maka hal ini bisa menyebabkan jalan rezekinya itu tertutup.

Halaman:

Editor: Dwi Andri Yatmo

Sumber: Twitter @sayidmachmoed


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x