Cara Cek Keberangkatan Haji 2022 dengan Nomor Porsi Haji di Https Haji Kemenag Go Id V4

- 20 Juni 2022, 13:18 WIB
Berikut adalah cara cek keberangkatan haji dengan nomor porsi haji apakah berangkat tahun 2022 atau mundur ke tahun berikutnya
Berikut adalah cara cek keberangkatan haji dengan nomor porsi haji apakah berangkat tahun 2022 atau mundur ke tahun berikutnya /

 

MEDIA PEMALANG- Untuk anda yang telah berhak melunasi biaya perjalanan haji dan berhak untuk melaksanakan ibadah haji tahun 2022, berikut cara cek keberangkatan haji dengan nomor porsi.

Daftar jamaah haji yang berhak berangkat untuk tahun 2022 telah diumumkan oleh Ditjen Haji Kemenag beberapa waktu lalu.

Hingga kini, jadwal keberangkatan haji kloter pertama telah rampung pada 19 Juni 2022. Dan kloter kedua akan menyusul hingga 3 Juli mendatang.

Kuota haji Indonesia tahun 2022 menurun drastis sekitar 46 persen dari 210 ribu menjadi hanya 100.051. Sehingga banyak calon jamaah haji yang sedianya berangkat tahun ini mundur hingga tahun depan.

Baca Juga: 35 Kota dengan Daftar Tunggu Haji Paling Lama di Indonesia, Segera Cek Nomor Porsi Haji untuk Perubahan Jadwal

Untuk mengetahui keberangkatan haji 2022 apakah anda termasuk yang berangkat tahun ini, berikut cara cek keberangkatan haji dengan nomor porsi di laman Ditjen Haji Kemenag.

1. Buka website Haji Kemenag di laman https://haji.kemenag.go.id/v4/

2. Scroll ke bawah sampai ke bagian “Pengumuman”

Halaman:

Editor: Muhammad Aswar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x