Contoh Sambutan Walimatus Safar Haji yang Menyentuh Hati, Bisa juga untuk Ceramah Walimatussafar Haji

- 25 Mei 2023, 16:49 WIB
Contoh kata sambutan walimatus safar haji yang bisa digunakan untuk ceramah walimatus safar haji yang menyentuh hati
Contoh kata sambutan walimatus safar haji yang bisa digunakan untuk ceramah walimatus safar haji yang menyentuh hati /

Baca Juga: Contoh Undangan Walimatussafar Haji dengan Beragam Design, Disertai Link Download yang Bisa Diedit

Keramaian tentang ibadah haji biasanya sudah mulai kita dengar pada bulan Syawal dan Dzulqa’dah berlanjut kemudian Dzulhijjah yang memang menjadi momentum utama pelaksanaan haji.

Dzulhijjah secara bahasa berarti bulan haji. Memasuki bulan ke-10 atau ke-11 orang-orang sudah disibukkan dengan tradisi walimatus safar atau syukuran menjelang keberangkatan haji. Media-media pun telah ramai memberitakan berbagai persiapan dan aktivitas di Tanah Suci.

Mari kita doakan kepada saudara-saudara kita yang sedang menempuh perjalanan mulia ini, semoga senantiasa mendapat bimbingan dari Allah dan menghasilkan haji yang mabrur!  

Jamaah Walimatussafar Haji hafidhakumullâh,  

Di tengah hiruk pikuk orang berangkat haji itulah, orang-orang yang belum mendapat anugerah berangkat haji terpacu lagi gairahnya untuk bisa menunaikan rukun Islam kelima tersebut.

Semangat mereka seolah dipompa kembali, angan-angan agar bisa mengenakan pakaian ihram dan mengitari Ka’bah hidup lagi. Sebuah mimpi dan kehendak yang amat wajar.  

Baca Juga: Doa Lengkap Walimatussafar Haji untuk Acara Syukuran Pemberangkatan dan Pelepasan Calon Jamaah Haji

Kewajiban haji salah satunya tertuang dalam ayat:  

وَلِلهِ عَلَى النَّاسِ حِجُّ الْبَيْتِ مَنِ اسْتَطَاعَ إِلَيْهِ سَبِيلًا  

Halaman:

Editor: Muhammad Aswar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x