Amerika Serikat dan Sekutu Baratnya Ingin Depak Rusia dari G20, Indonesia Jadi Kunci, Begini Komentar Luhut

- 26 Maret 2022, 04:48 WIB
Inilah komentar Luhut Binsar Pandjaitan atas keinginan AS dan sekutu Baratnya agar Rusia didepak dari KTT G20 di Bali mendatang.
Inilah komentar Luhut Binsar Pandjaitan atas keinginan AS dan sekutu Baratnya agar Rusia didepak dari KTT G20 di Bali mendatang. /

Baca Juga: Platform Sosial Media Terkemuka Cina dan Raksasa Internet WeChat dan Ant Group Menghapus Platform NFT

Lantas bagimana sikap Indonesia atas desakan AS tersebut yang seharusnya mengeluarkan Rusia dari daftar anggota G20 tersebut?

Ketua Penyelenggara Acara Presidensi G20 Indonesia, Luhut Binsar Pandjaitan memberikan komentarnya atas adanya laporan keinginan sejumlah negara Barat mengeluarkan Rusia dari keanggotaan G20.

Luhut menegaskan KTT G20 merupakan forum ekonomi dan tidak ada politik.

Ia juga menjelaskan masih terlalu cepat untuk berkomentar terkait isu dikeluarkannya Rusia dari anggota G20.

Baca Juga: Belajar dari Orang India yang Dapat Julukan CEO of Silicon Valley, Ini Ternyata 4 Faktor yang Pengaruhi!

"G20 itu kan forum ekonomi ya, jadi tidak ada forum politik. Kemudian kita lihat saja kan masih terlalu dini kita untuk komentar," pungkas Luhut.***

Halaman:

Editor: Dwi Andri Yatmo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah