Mengenal Primary Care Aplikasi dari BPJS yang Punya Banyak Manfaat!

- 20 Juni 2022, 14:48 WIB
Layanan BPJS Kesehatan online.
Layanan BPJS Kesehatan online. /

MEDIA PEMALANG - Mungkin Anda bertanya-tanya apa itu Primary Care? Nah, artikel ini akan menjelaskan tentang pengertian dari Primary Care atau yang biasa disingkat Pcare dari BPJS Kesehatan.

Sebagai informasi, program kartu BPJS Kesehatan menjadi solusi masyarakat untuk mendapatkan akses kesehatan yang lebih baik.

Program ini diatur sesuai dengan UU Nomor 24 tahun 2011 mengenai Program Jaminan Kesehatan Nasional.

Baca Juga: Permudah Peserta, BPJS Kesehatan Kini Buka Layanan Lewat WhatsApp, Ini Dia Nomornya!

Baca Juga: Begini Cara Cek BPJS Kesehatan Perusahaan Aktif atau Tidak, Gak Pake Ribet!

Melalui aturan yang tertulis pada UU tersebut menerangkan bahwa seluruh warga Indonesia harus terdaftar menjadi anggota BPJS Kesehatan secara resmi.

Di lain sisi, setiap perusahaan wajib mendaftarkan dirinya untuk menjadi anggota BPJS Kesehatan.

Disamping itu, bagi masyarakat yang tidak bekerja di perusahaan dapat segera mendaftar secara mandiri untuk mendapatkan jaminan kesehatan dari BPJS Kesehatan.

Nah, untuk mengetahui lebih lanjut mengenai Pcare, simak penjelasannya berikut ini.

Halaman:

Editor: Gani P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x