RESMI Cristiano Ronaldo resmi gabung klub Al Nassr dengan gaji Rp3,3 triliun per tahun

- 31 Desember 2022, 07:22 WIB
Di Gaji 3,2 Triliun, Cristiano Ronaldo Resmi Gabung Klub Arab Saudi
Di Gaji 3,2 Triliun, Cristiano Ronaldo Resmi Gabung Klub Arab Saudi /instagram.com/alnassr_fc//

MEDIA PEMALANG - Hari ini, dunia sepak bola kembali dihebohkan dengan kepindahan seorang pemain terbaik dunia yang sudah tidak asing lagi.

Pemain ini sempat menghebohkan telinga para penggemar sepak bola di seluruh dunia, Cristiano Ronaldo. Cristiano Ronaldo resmi bergabung dengan klub sepak bola Al Nassr di Riyadh, Arab Saudi.

Sebelum bergabung Al Nassr di Riyadh, Arab Saudi Cristiano Ronaldo merupakan punggawan Manchester United yang tidak mendapatkan menit bermain yang banyak setelah Manchester United mengganti manager barunya Erik ten Hag.

Cristiano Ronaldo merasa kurang puas dengan porforma rekan satum timnya di Manchester United.

Baca Juga: Inilah Jawaban Perhatikan pernyataan berikut, Keuntungan menggunakan lembar amatan adalah

Kepastian tersebut diumumkan Al Nassr melalui akun media sosialnya, yang mengunggah sebuah foto Cristiano Ronaldo yang tengah berfoto bersama jersey dari klub tersebut dengan nomor punggung 7.

Al Nassr menyebut bahwa Cristiano Ronaldo akan bergabung dengan klub tersebut dalam kontrak 2,5 tahun ke depan dengan gaji sebesar 200 juta euro atau setara dengan Rp3,3 triliun per tahunnya.

Cristiano Ronaldo merupakan salah satu pemain sepak bola terbaik di dunia, dengan kemampuan yang tak tertandingi di lapangan.

Ia telah memenangkan berbagai trofi dan penghargaan individual selama kariernya yang panjang, termasuk Ballon d'Or sebanyak lima kali.

Halaman:

Editor: Chamdani Lukman Bachtiar

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x