Bebas Chat Tanpa Ketahuan! 5 Trik Rahasia Menyamarkan Aktivitas WhatsApp Anda

- 14 Maret 2024, 15:00 WIB
Fitur Terbaru WA yang Akan Ditambahkan pada Tahun 2024
Fitur Terbaru WA yang Akan Ditambahkan pada Tahun 2024 /istockphoto.com

MEDIAPEMALANG.COM - WhatsApp menyediakan fitur yang memungkinkan pengguna untuk tetap terlihat offline meskipun sebenarnya sedang online.

Status online yang terlihat menjadi petunjuk bahwa pengguna sedang aktif atau mengakses aplikasi WhatsApp. Hal ini memungkinkan pengguna lain untuk mengetahui apakah pesan yang mereka kirim telah dibaca atau belum.

Anda dapat memanfaatkan fitur ini secara terus-menerus atau hanya pada saat-saat tertentu, seperti ketika sedang berlibur atau ingin menikmati waktu tanpa gangguan dari pihak lain.

Baca Juga: 5 Fitur Tersembunyi WhatsApp Ini Wajib Kamu Tahu, No.3 Bikin Chat Makin Kepo!

WhatsApp sendiri menyediakan beberapa trik untuk membuat pengguna terlihat offline meskipun sedang online. Berikut adalah beberapa trik yang dapat Anda lakukan:

1. Ubah Opsi Last Seen

Fitur Last Seen memberi tahu kontak kapan terakhir kali pengguna menggunakan WhatsApp, termasuk ketika sedang online. Anda dapat mematikan fitur ini agar terlihat offline. Caranya adalah dengan menyentuh ikon tiga titik di sudut kanan atas, pilih Settings > Akun > Privasi > Last Seen, dan pilih opsi Nobody.

2. Matikan Centang Biru

Centang biru menandakan bahwa pesan telah dibaca. Anda dapat mematikan fitur ini dengan pergi ke Settings > Akun > Privasi > Laporan Dibaca atau Read Receipts, dan geser toggle untuk menonaktifkan centang biru.

3. Sembunyikan Status

Anda juga dapat menyembunyikan status Anda agar terlihat offline. Caranya adalah dengan pergi ke Settings > Akun > Privasi > Status, dan pilih siapa saja yang dapat melihat status Anda.

4. Buat Status

Baca Juga: Cara Perbaiki 'Maaf, File Media Ini Tidak Ada di Penyimpanan Internal Telepon Anda' di WhatsApp

Halaman:

Editor: Dwi Andri Yatmo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah