Dikira Sudah Punah, 3 Hewan Langka Ini Tiba Tiba Muncul Dan Bikin Kaget Warga Sekitar Pantai

- 18 Juni 2022, 10:00 WIB
Kuis Hari Bumi, kenali hewan-hewan langka dibawah ini
Kuis Hari Bumi, kenali hewan-hewan langka dibawah ini /Tangkapan Layar/Kuis Hari Bumi/Google.com

MediaPemalang - Beberapa spesies hewan yang ada di dunia ini biasa nya memiliki ukuran tubuh yang sama dengan jenisnya terutama di dunia laut.

Dikutip dari beberapa sumber ternyata ada juga hewan laut yang memiliki ukuran tubuh jauh lebih besar dari jenis yang biasanya orang lihat.

Bahkan sampai di katagorikan sebagai spesies baru dan inilah beberapa hewan laut yang dikira sudah punah ternyata masih hidup.

Baca Juga: Viral! Penampakan Ikan Raksasa Muncul di Danau Ranu Pakis Lumajang, Berikut Faktanya

1.Kepiting Laba Laba 

Kepiting laba-laba adalah jenis kepiting paling besar di dunia kepiting ini berhabitat di perairan Jepang dan Taiwan, ciri khas kepiting ini memiliki tubuh yang lebih besar dari kepiting biasa nya, dan memiliki kaki yang sangat panjang seperti laba-laba.

Kepiting laba-laba yang pernah di temukan berukuran sekitar empat meter dengan bobot tubuh sekitar 20 kilo gram, namun sayang jenis kepiting laba-laba raksasa ini tidak bisa berumur panjang.

Kaki nya yang sangat panjang mudah sekali patah, bila sudah patah menyulitkan hewan tersebut untuk hidup lebih lama lagi.

Baca Juga: Biarpun Sederhana, ini Segudang Manfaatnya Membuat Kolam Ikan Sederhana di Rumah. Berani Buat?

Halaman:

Editor: Soni Susilo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah