Cara Cek Kartu BPJS Kesehatan Masih Aktif atau Tidak Secara Online, Gampang Banget!

- 26 Maret 2022, 17:00 WIB
Program tersebut diatur berdasarkan UU Nomor 24 tahun 2011 mengenai Program Jaminan Kesehatan Nasional.
Program tersebut diatur berdasarkan UU Nomor 24 tahun 2011 mengenai Program Jaminan Kesehatan Nasional. /BPJS Kesehatan/

MEDIA PEMALANG- Berikut adalah cara cek kartu BPJS Kesehatan masih aktif atau tidak dapat dilakukan dengan beberapa metode berikut. Sebagaimana yang kita ketahui, program kartu BPJS Kesehatan menjadi solusi masyarakat untuk mendapatkan akses kesehatan yang lebih baik.

Program tersebut diatur berdasarkan UU Nomor 24 tahun 2011 mengenai Program Jaminan Kesehatan Nasional. Melalui aturan yang tertulis pada UU tersebut menerangkan bahwa seluruh warga Indonesia harus terdaftar menjadi anggota BPJS Kesehatan secara resmi.

Nah, berikut adalah cara cek kartu BPJS Kesehatan masih aktif atau tidak secara online. Pilih beberapa alternatif berikut:

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Kartu BPJS Kesehatan yang Sudah Tidak Aktif denga Mudah, Gak Perlu Antri dan Ribet!

Care Center

Anda dapat melakukan pengecekan kepesertaan BPJS Kesehatan dengan menggunakan care center BPJS Kesehatan di nomor telepon 165.

Aplikasi Mobile JKN

Aplikasi Mobile JKN dapat dijadikan sebagai cara untuk mengecek status keaktifan BPJS Kesehatan yang Anda miliki. Untuk mendapatkannya, Anda cukup mengunduh aplikasi tersebut.

Setelah berhasil dipasang pada smartphone Anda, lakukan login menggunakan NIK, password, serta captcha yang muncul.

Halaman:

Editor: Gani P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah