Rekomendasi Aplikasi Musik Offline iPhone, Putar Di Manapun dan Kapanpun

- 11 Februari 2022, 19:20 WIB
Aplikasi Musik Offline iPhone
Aplikasi Musik Offline iPhone /

Ada lebih dari 40 juta lagu yang bisa kamu putar dan dengarkan. Selain itu, para jurnalis musik pun senantiasa menyajikan playlist musik terbaik dengan memberi rekomendasi setiap hari.

VOX – MP3 & FLAC Music Player

Aplikasi musik offline untuk iPhone selanjutnya yang bisa kamu coba yakni VOX. Aplikasi yang dikembangkan oleh Coppertino Inc ini menawarkanmu memori penyimpanan awan, menjadikan pengguna lebih leluasa untuk menyimpan musik favorit.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tebak Kata Shopee Level 1-500, Saatnya Menang di Setiap Level

Aplikasi VOX juga menawarkan fitur radio yang bisa memberimu kebebasan untuk mengeksplorasi lebih banyak musik dan artis berdasarkan kebiasaan. Tenang aja, kamu bisa menggunakan semua fitur unggulan ini dengan mudah, kok. Pasalnya, aplikasi VOX sudah dirancang dan didesain agar mudah digunakan.

Itulah beberapa aplikasi musik offline iPhone yang bisa kamu pilih dan pasang pada perangkat yang kamu gunakan. Dengan begitu, nggak perlu khawatir lagi jika berada di luar jaringan; kuping masih bisa mendapatkan kenyamanan dari buaian lagu-lagu idola, kok.***

Halaman:

Editor: Chamdani Lukman Bachtiar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah