Cara Ampuh Usir Tikus Bandel dari Rumah, Lenyap Hilang tak Kembali

- 27 April 2022, 19:04 WIB
Foto tikus - arti mimpi tentang tikus
Foto tikus - arti mimpi tentang tikus /Alexas_Fotos /Pixabay

MEDIA PEMALANG - Apakah Anda memiliki terlalu banyak tikus di rumah? Sudahkah Anda mencoba berbagai cara untuk mengusir tikus dari rumah tetapi tidak berhasil? Hal ini wajar karena tikus adalah salah satu hewan yang paling cerdas.

Tidak semua orang menyukai kehadiran tikus di rumahnya. Selain mencuri, tikus dapat menularkan penyakit seperti murine typhus, hantavirus pulmonary syndrome (HPS), rat-bite fever (RBF), salmonella enterica serovar typhimurium, dan leptospirosis. Tak hanya itu, tikus juga suka merusak furniture dengan cara menggigitnya.

Ternyata, ada banyak cara unik untuk mengusir tikus dan terbukti berhasil. Apa pun itu anda bisa mengetahui tipsnya dibawah ini?

Baca Juga: Ampuh Banget, 5 Cara Usir Tikus Bandel di Plafon Rumah Anda

1. Menggantung lonceng di leher tikus

Tikus adalah hewan yang hidup berkelompok. Seperti halnya manusia, tikus juga mengalami ketidaknyamanan jika berada di lingkungan yang bising. Apalagi jika sumber suaranya sangat dekat dengannya.

Untuk melakukan ini, pastikan Anda menangkap tikus hidup menggunakan perangkap kawat. Kemudian, gunakan sarung tangan yang cukup tebal untuk menghindari gigitan dan goresan.Setelah itu, ambil tikus itu dan ikatkan lonceng di lehernya sesegera mungkin.

Jika Anda memiliki obat bius, tikus akan lebih mudah tenang untuk sementara waktu. Terakhir, lepaskan tikus untuk kembali ke koloninya.

Setelah tikus itu bergabung dengan keluarganya, tikus-tikus lain menjadi tidak nyaman mendengar suara itu. Mereka akan menjauhi tikus yang memakai kalung lonceng.

Halaman:

Editor: Chamdani Lukman Bachtiar

Sumber: arafuru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah