Kenapa WhatsApp Tidak Bisa Mengirim Pesan padahal Jaringan Bagus? Simak 11 Cara Memperbaikinya

- 12 Juli 2022, 12:30 WIB
Mari kita coba langkah-langkah perbaikan yang direkomendasikan berdasarkan laman bantuan WhatsApp terlebih dahulu.
Mari kita coba langkah-langkah perbaikan yang direkomendasikan berdasarkan laman bantuan WhatsApp terlebih dahulu. /

Mode penghemat data di Android atau iOS dapat mencegah WhatsApp untuk bekerja sebagaimana mestinya.

Jika kamu mengaktifkan mode tersebut, hal itu mungkin akan mencegah WhatsApp untuk menggunakan data seluler yang pada akhirnya membuat pesan kamu gagal terkirim.

Untuk menonaktifkan mode penghemat data di Android, buka Settings > Network & Internet > Data Saver lalu matikan opsi penghemat data dari sana.

Di iPhone, buka Settings > Cellular > Cellular Data Options lalu matikan toggle Low Data Mode.

Matikan Mode Penghemat Daya/Baterai

Baca Juga: 10 Cara Melindungi Akun WhatsApp agar Tidak Kena Hack atau Disadap

Mirip dengan mode penghemat data, mekanisme pada mode penghemat daya di Android dan iOS dapat mencegah aplikasi tertentu untuk bekerja sebagaimana mestinya.

Mode ini biasanya bekerja dengan mencegah aplikasi untuk berjalan di latar belakang dengan tujuan menghemat daya ponsel.

Untuk menonaktifkan mode penghemat data di iPhone, buka Settings > Battery kemudian matikan toggle Low Power Mode.

Di Android, menonaktifkan mode penghemat daya bisa dilakukan dengan membuka Settings > Battery > Battery Saver kemudian matikan opsi penghemat daya dari sana.

Hapus Cache Aplikasi WhatsApp

Baca Juga: Cara Menggunakan WhatsApp Web di HP, Gampang Banget!

Halaman:

Editor: Dwi Andri Yatmo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah