5 Varian Minuman Tebs yang Halal MUI, Softdrink Teh yang Mengandung Soda namun Tidak Beralkohol

- 17 Juni 2022, 16:53 WIB
Jika anda mempertanyakan apakah minuman Tebs halal atau tidak dan apakah mengandung soda dan beralkohol, berikut sertifikat halal MUI
Jika anda mempertanyakan apakah minuman Tebs halal atau tidak dan apakah mengandung soda dan beralkohol, berikut sertifikat halal MUI /

Karena masa berlaku sertifikat halal adalah empat tahun, itu artinya minuman Tebs telah melakukan perpanjangan sertifikat halal pada tahun ini, 2022.

Berikut 5 varian produk Tebs yang tersertifikasi halal:

1. Flavour Tebs Lemon Lime

2. Minuman Berperisa Berkarbonat Rasa Leci Kemasan Botol PET (Tebs Sparkling Leci)

3. Minuman Berperisa Berkarbonat Rasa Lemon Lime Kemasan Botol PET (Tebs Sparkling Lemon Lime)

4. Minuman Berperisa Berkarbonat Rasa Mangga Kemasan Botol PET (Tebs Sparkling Mangga)

5. Minuman Berperisa Berkarbonat Rasa Stroberi Kemasan Botol PET (Tebs Sparkling Stroberi)

Baca Juga: Netizen Pertanyakan Mixue Ice Cream Halal atau Tidak, Apa Tanggapan Mixue Indonesia?

Karena telah memiliki sertifikat halal MUI, tak perlu lagi khawatir apakah minuman Tebs halal atau tidak. Sebab telah dijamin langsung oleh MUI.***

Halaman:

Editor: Muhammad Aswar

Sumber: LPPOM MUI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah